CEK PING KONEKSI INTERNET SPEEDY DENGAN CMD

Cek koneksi internet speedy dengan CMD- Pa kabar sobat pada kesempatan kali saya akan membagikan tutorial cara mudah mengecek koneksi internet dengan cmd yang pastinya akan saya bahas lebih rinci dan mudah untuk dipahami.

Koneksi internet yang lambat akan membuat orang kesel dan akan malas untuk membuka internet lagi, terkadang kita  ingin sekali mengecek berapa cepat sih koneksi internet yang masuk.

Terkadang kita berpikir,konekssi internet yang lagi gangguan,eror,atau emank komputer yang kita pakai berat,makanya kali saya akan memberikan sedikit cara bagaimana ngecek koneksi internet yang kita pakai.

Cara cek koneksi internet kali ini kita menggunakan CMD,apa itu CMD??

CMD singkatan dari Command Prompt yang termasuk sebuah perintah yang basisnya DOS dan untuk sistem operasi Windows.

Kita langsung aja bagaimana caranya,sobat bisa ikuti cara car di bawah ini:

1. Klik Menu Start masuk Menu RUN


 PING KONEKSI INTERNET SPEEDY DENGAN CMD
CEK PING KONEKSI INTERNET SPEEDY DENGAN CMD


2. Lalu Ketik " ping 202.134.0.155 -t " lalu Enter 




3.Lalu keluar tampilan seperti Gambar Dibawah ini, Sobat sudah bisa melihat hasilnya



Catatan:

Simbol time/angka jika semakin kecil maka kecepatan internet sobat BAGUS Normal

Simpol time/angka jika semakin besar maka kecepatan internet sobat JELEK Eror gangguan

Simbol Request time out ( RTO) menandakan bahwa koneksi internet sobat TERPUTUS

Gimana sobat, mudah bukan, sekarang enggak usah bingung lagi,sobat langsung cek aja koneksi internetnya.selamat mencoba,semoga bermanfaat.







Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "CEK PING KONEKSI INTERNET SPEEDY DENGAN CMD"

Post a Comment